Senin, 30 November 2015

Lirik Lagu Buddhis: Terima Kasih Mama

Tiada kasih sayang melebihi kasihmu
Tiada ketulusan melebihi tulusmu
Walau hati gundah namun kau selalu tersenyum

Kasihmu yang suci bagai Dhamma sang Buddha
Membimbing ananda agar jujur melangkah
Kau beri yang manis kau telan semua yang pahit

T'rima kasih mamaku yang tersayang belahan jiwaku
S'ribu kata pun tak dapat melukiskan kasihmu

Dengan laguku ini ingin mengungkapka
Betapa ku sayang padamu.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar